Detail Penelitian

Green Accounting dan Dampak Ditetapkannya PP No 47 tahun 2012 tentang Tanggungjawab Sosial dan Lingkungan Pada Perusahaan-Perusahaan yang Listing di Bursa Efek Indonesia


by Admin | 11 hari yang lalu | 133 Dilihat | Kategori : Kesehatan

Detail Penelitian
Peneliti Novrina Chandra, SE,. MM,. Ak
Judul Penelitian Green Accounting dan Dampak Ditetapkannya PP No 47 tahun 2012 tentang Tanggungjawab Sosial dan Lingkungan Pada Perusahaan-Perusahaan yang Listing di Bursa Efek Indonesia
Tahun penelitian 2016
Jenis Penelitian Riset Murni
Lokasi Penelitian Sumbar
Status Penelitian Sudah Selesai

Abstrak


Pemerintah telah mengeluarkan PP No 47 tahun 2012 tentang tanggung jawab sosial serta lingkungan untuk perusahaan-perusahaan yang ada di Indonesia. PP ini menjadi dasar yang mewajibkan perusahaan-perusahaan Indonesia yang bergerak dalam bidang sumber daya alam untuk melakukan pengungkapan wajib atas kinerja lingkungannya. Akan tetapi persoalannya setelah tiga tahun PP tersebut dikeluarkan efektifitas penerapannya masih dipertanyakan. Atau jikapun diterapkan masih menjadi pertanyaan berikutnya adalah apakah kinerja lingkungan sebuah perusahaan yang dianggap baik itu berdampak positif pada kehidupan masyarakat di sekitarnya. Untuk menggali dan mencarikan solusi dari permasalahan diatas maka penelitian ini dilakukan dengan tingkat keketatan

Link Terkait