Detail Penelitian

KEKERASAN VERBAL DALAM WACANA PILKADA DKI: KAJIAN SOSIO-PRAGMATIK-WACANA


by Admin | 1 hari yang lalu | 146 Dilihat | Kategori : Kesehatan

Detail Penelitian
Peneliti Prof. Dr. Agustina, M.Hum
Judul Penelitian KEKERASAN VERBAL DALAM WACANA PILKADA DKI: KAJIAN SOSIO-PRAGMATIK-WACANA
Tahun penelitian 2018
Jenis Penelitian Riset Murni
Lokasi Penelitian DKI Jakarta
Status Penelitian Sudah Selesai

Abstrak


Pilkada DKI Jakarta 2017 sangat berdampak pada masyarakat Indonesia, terutama dari segi penggunaan bahasa yang bernuansa kekerasan verbal dalam komentar para politikus dan masyarakat pendukung paslon sehingga perlu diteliti ideologi yang melatarbelakanginya. Karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan (1) ideologi yang dianut politikus dan masyarakat, (2) bagaimana ideologi tersebut perepresentasian melalui struktur teks (kosakata, kalimat, kekoherensian-kohesifan) sebagai teori utama penelitian ini. Data didapatkan melalui metode observasi, simak, dan catat dengan teknik pengklipingan dan pengunduhan; lalu diabsahkan dengan teknik triangulasi, dan dianalisis dengan metode analisis isi dan analisis analisis wacana kritis: tahap interaksi dan eksplanasi.

Link Terkait