Rekonstruksi Kelembagaan Lokal melalui Program Buku Bergulir dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat di Nagari Paninjauan Kabupaten Solok
Penelitian ini berangkat dari pemikiran bahwa masyarakat desa butuh informasi. Selama ini untuk mendapatkan informasi atau bahan bacaan yang cocok, mereka harus pergi ke perpustakaan, sementara jarak antara rumah mereka dengan perpustakaan itu sangatlah jauh. Sehingga masyarakat pedesaan tidak atau . . . . . . . . . .