Daftar Riset Daerah


Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Sulit Makan pada Anak Usia 3-5 Tahun di Wilayah Kerja Puskesmas Simpang Empat Kecamatan Pasaman Kabupaten Pasaman Barat Tahun 2021

Sulit makan merupakan permasalahan yang sering terjadi pada kelompok anak dan balita yang dapat menyebabkan permasalahan gizi. Begitu juga di wilayah kerja Puskesmas Simpang Empat, dimana permasalahan perilaku sulit makan merupakan salah satu penyebab tingginya permasalahan gizi pada balita. Pada ta . . . . . . . . . .

Read More


Faktor yang Berhubungan dengan Status Gizi Balita dengan Indikator BB/TB di Puskesmas Lembah Binuang Kabupaten Pasaman Barat Tahun 2021

Kualitas generasi bangsa yang sehat dan cerdas salah satunya ditemukan oleh pertumbuhan dan perkembangan pada periode emas. Di Indonesia status gizi dilihat dari indeks BB/TB pada tahun 2017 sebesar 2,8% sangat kurus dan 6,7% kurus. Hasil Riskesdas (2018) menyatakan bahwa ada sebanyak 17,7% balita m . . . . . . . . . .

Read More


Link Terkait