Daftar Riset Daerah


Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Konsumsi Tablet Tambah Darah pada Siswi Madrasah Tsanawiyah Negara 1 Pasaman Barat Tahun 2020

Cakupan konsumsi tablet tambah darah pada remaja putri di Kabupaten Pasaman Barat hanya 49,7%. Puskesmas Air Bangis adalah puskesmas dengan cakupan terendah yaitu (1,5%). Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Pasaman Barat Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kon . . . . . . . . . .

Read More


Hubungan Efikasi Diri dan Dukungan Sosial dengan Deteksi Dini Depresi Postpartum di BPM "B" Kota Bukittinggi Tahun 2020

Persalinan merupakan suatu peristiwa yang sangat berpengaruh bagi ibu baik fisik maupun psikologi. Pengaruh psikologi ibu, dapat berubah menjadi depresi setelah melahirkan. Ada berbagai faktor yang mempengaruhi depresi postpartum. Hingga kini angka kejadian depresi postpartum di Indonesia belum dapa . . . . . . . . . .

Read More


Analisis Pengaruh Pandemi Covid-19 Terhadap Pemilihan Alat Kontrasepsi Sebelum dan Saat Pendemi di Kecamatan Kupitan Kabupaten Sijunjung Tahun 2021

WHO menyatakan penyakit virus korona (COVID-19) sebagai darurat kesehatan global. Pemerintah Indonesia telah menetapkan bencana non alam penyebaran COVID-19 sebagai Bencana Nasional. Dalam menghadapi wabah bencana non alam COVID-19 ini dilakukan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untu . . . . . . . . . .

Read More


Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Dukungan Bidan terhadap Mengkonsumsi Pembeian Makanan Tambahan pada Ibu Hamil Kekurangan Energi Kronik di Wilayah Kerja Dinas Kesehatan Pasaman Barat Tahun 2020

Kekurangan energi kronik merupakan keadaan dimana status gizi ibu hamil berada dalam keadaan kurang baik. Data nasional KEK pada 2018 naik menjadi 17,3%. Di Sumatera Barat pada tahun 2018 KEK berjumlah 17%. Masih tingginya angka prevalensi ibu hamil kekurangan energi kronik mempengaruhi kehamilan. U . . . . . . . . . .

Read More


Hubungan Kecemasan, Gaya Hidup dan Status Gizi Ibu Hamil dengan Kejadian Preeklampsia pada Ibu Hamil di Puskesmas Parit Kabupaten Pasaman Barat Tahun 2020

Angka kejadian preeklamsia di dunia sekitar 3-10%, Indonesia 9,8-25%. Penelitian Saptono (2013) menyatakan penyebab kematian ibu tertinggi perdarahan (28%), eklampsia (24%), infeksi (11%). Preeklampsia adalah kelainan multi sistemik yang terjadi pada kehamilan ditandai dengan hipertensi dan edema, s . . . . . . . . . .

Read More


Efektivitas Senam Nifas dan Teknik Relaksasi Terhadap Involusi Uterus Pasa Salin Normal di Wilayah Kerja Puskesmas Desa Gedang Tahun 2020

Angka Kematian Ibu (AKI) merupakan salah satu indikator derajat kesehatan. Namun kenyataannya masalah kematian dan kesakitan ibu di Indonesia masih merupakan masalah besar. Kematian Ibu terjadi karena beberapa faktor, salah satu faktor utama dalam kematian ibu adalah perdarah pasca salin 30,3%, perd . . . . . . . . . .

Read More


Faktor - Faktor yang Berhubungan dengan Pemberian Asi Eksklusif di Puskesmas Aur Beduri Kabupaten Merangin Tahun 2021

Rendahnya pemberian ASI di Indonesia adalah kurangnya pengetahuan ibu hamil, keluarga dan masyarakat akan pentingnya ASI. Kabupaten Merangin belum mencapai target program. Pencapaian ASI Eksklusif di wilayah puskesmas Aur berduri yaitu dari jumlah bayi secara keseluruhan 49 bayi yang tidak diberikan . . . . . . . . . .

Read More


Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) Pada Masa Pandemi di RSUD Pasaman Barat Tahun 2020

Berat Badan Lahir Rendah (BBLR) merupakan salah satu faktor yang berpengaruh terhadap kematian neonatal. Studi pendahuluan di RSUD Pasaman Barat Tahun 2020 menunjukkan bahwa kasus BBLR dari tahun 2018 sampai dengan tahun 2020 mengalami peningkatan.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Untuk . . . . . . . . . .

Read More


Faktor yang Mempengaruhi Pemeriksaan Hepatitis pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Parit Kecamatan Koto Balingka Kabupaten Pasaman Barat Tahun 2021

Latar belakang: Hepatitis merupakan penyakit hepar yang paling sering mengenai wanita hamil. Sampai saat ini, Angka kejadian Hepatitis B sebanyak 90% anak-anak terinfeksi yang di tulakan oleh ibunya, dari jumlah bayi yang diimunisasi HBIG akibat terpapar oleh ibu positif hepatitis meningkat menjadi . . . . . . . . . .

Read More


Pengaruh Kelas Kader terhadap Pengetahuan Kader Posyandu tentang Kesehatan Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Sasak Kabupaten Pasaman Barat Tahun 2020

Peran kader dalam menggerakkan masyarakat dapat mendorong partisipasi aktif masyarakat untuk mengikuti kegiatan posyandu terutama ibu hamil. Pengetahuan kader tentang kesehatan ibu hamil akan memudahkan kader memberikan edukasi pada ibu hamil. Berdasarkan survey awal terlihat kader belum memahami te . . . . . . . . . .

Read More


Link Terkait